Pendampingan DPRD Bali

Mendampingi anggota DPRD Provinsi Bali dalam konsultasi penataan Perangkat Daerah Provinsi Bali di Ditjen Otonomi Daerah Kementerian Dalam Negeri diterima Direktur Fasilitasi Kelembagaan dan Kepegawaian Perangkat Daerah, Sekretaris Balitbang, dan Direktur Bina Pemberdayaan Desa Kementerian Dalam Negeri.

Diskusi penataan Perangkat Daerah (SETDA PROVINSI) bersama Kepala Biro Organisasi Setjen Kemendagri.